Instrumen Penyelesaian Konflik dalam Perspektif Adat Aceh Kajian Terhadap Suloh Aceh

Desky, Harjoni (2014) Instrumen Penyelesaian Konflik dalam Perspektif Adat Aceh Kajian Terhadap Suloh Aceh. In: AICIS XIV : Islamic Jurisprudence in Resolving Contemporary Problems, 2014, STAIN Samarinda.

[thumbnail of ARTIKEL PROSIDING-Instrumen Penyelesaian Konflik dalam Perspektif Adat Aceh Kajian Terhadap.pdf] Text
ARTIKEL PROSIDING-Instrumen Penyelesaian Konflik dalam Perspektif Adat Aceh Kajian Terhadap.pdf

Download (1MB)
[thumbnail of CEK PLAGIASI-Instrumen Penyelesaian Konflik Dalam Perspektif Adat Aceh_ Kajian Terhadap Suloh Aceh.pdf] Text
CEK PLAGIASI-Instrumen Penyelesaian Konflik Dalam Perspektif Adat Aceh_ Kajian Terhadap Suloh Aceh.pdf

Download (4MB)

Abstract

Konflik seakan-akan merupakan sesuatu yang sangat akrab dengan masyarakat Aceh. Sepanjang sejarahnya masyarakat Aceh sering sekali berhadapan dengan konflik. Kondisi ini pada akhirnya melahirkan budaya lokal tersendiri dalam bidang perdamaian di Aceh yaitu: suloh Aceh. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui, pertama, bagaimana model perdamaian dalam Adat Aceh, dan kedua, mengetahui konsep suloh Aceh dalam menciptakan kemaslahatan bersama. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif yaitu prosedur penelitian yang menghasilkan data deskriptif berupa kata-kata. Peneliti akan mengkaji buku-buku yang terkait topik kajian. Setelah itu dianalisis dengan metode analisis interpretasi, untuk menyelami dan mengkritisi isi buku terkait dengan kajian penelitian. Hasil penelitian, menunjukkan bahwa adat Aceh sangat memperhatikan perdamaian dan menjunjung tinggi kemaslahatan bersama, salah satunya diwujudkan melalui media suloh Aceh. Suloh Aceh ini merupakan adopsi dari norma agama Islam yang mendapat perpaduan dengan nilai-nilai luhur budaya lokal setempat (Aceh). Karena itu, dalam praktiknya tidak dibenarkan bertentangan dengan norma Islam itu sendiri. Makalah ini secara lengkap akan menguraikan tradisi perdamaian dalam adat Aceh itu sendiri



Statistic

IRStats Detail StatisticView more statistics

[error in script] [error in script]
Item Type: Conference or Workshop Item (Paper)
Subjects: 300 Ilmu Sosial > 320 Ilmu Politik dan Pemerintahan > 320 Ilmu Politik dan Pemerintahan
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam (FEBI) > S1 Akuntansi Syariah
Depositing User: Admin Repo
Date Deposited: 03 May 2023 08:44
Last Modified: 03 May 2023 08:44
URI: https://repository.iainlhokseumawe.ac.id/id/eprint/137

Actions (login required)

View Item
View Item